Download Penelitian


Penelitian merupakan salah satu poin eksistensi seorang Dosen. Artinya, manfaat kehadiran seorang dosen dianggap muncul jika memiliki publikasi atau karya ilmiah. Karya ilmiah bukan karya yang paling benar, tapi merupakan karya dialektika, selalu berubah, selalu membantah penelitian sebelumnya. Dari era ke era, abad ke abad, dekade ke dekade, tahun ke tahun, bahkan bulan ke bulan, sebuah penelitian akan di bantah oleh penelitian baru. Begitu seterusnya, sehingga kebenaran karya ilmiah, bersifat sementara.

Di bawah ini terdapat hasil karya ilmiah yang dilakukan oleh Brian dan berbagai rekan riset. Beberapa hasil publikasi tidak bisa di download gratis, karena memiliki hak cipta yang dikelola oleh organisasi IEEE. Maka dari itu, saya membuka pintu diskusi dengan mengunduh hasil penelitian untuk dijadikan bahan diskursus. Selain itu, saya paham bahwa penelitian ini kelak akan di bantah kebenarannya, dan akan saya bantah lagi. Begitu seterusnya. Menarik bukan 🙂

Karya ilmiah Lokal

  1. Skripsi 2014: Simulasi dan analisis efek non linier pada link DWDM dengan multi spasi dan multi lamda menggunakan transmisi pulsa soliton
  2. Thesis 2016: Evaluation of Performance NG-PON2 using Arrayed Waveguide Grating and Dispersion Compensation Fibre

Karya ilmiah seminar Nasional

  1. SENIATI 2018: Analisis Karakteristik Gain Hybrid Optical Amplifier (FRA-EDFA) pada Sistem DWDM
  2. SMAP 2019: Pengaruh Modulasi OOK dan QAM pada Komunikasi Cahaya Tampak dengan Penambahan Reflektor

Karya ilmiah seminar Internasional

  1. ICITISEE 2016: Non-linear Effects of High Rate Soliton Transmission on DWDM Optical Fiber Communication System
  2. ICCEREC 2017: Performance Analysis of Hybrid Optical Amplifier in Long-Haul Ultra-Dense Wavelength Division Multiplexing System
  3. ICOAICT 2019: 40 Gb/s Balanced Parallel Scheme in Dispersion Compensating Fiber Performance for DWDM in the Long Haul Network
  4. ICSYGSIS 2019: VLC System Performance Evaluation with Addition of Optical Concentrator on Photodetector
  5. ICSYGSIS 2019: Performance of OOK-RZ and NRZ Modulation Techniques in Various Receiver Positions for Li-Fi
  6. APWiMob 2019: Joint-Greedy Allocation Algorithm on D2D Communication Underlaying Networks
  7. APWiMob 2019: Water-Filling Random Resource Allocation (W-FRRA) Using NOMA for Downlink LiFi System
  8. APWiMob 2019: Performance of LED Overlap in Visible Light Communication System
  9. ICITISEE 2019: Evaluation of Golomb Ruler Optimum Performance for NG-PON2 Networks
  10. ICITISEE 2019: Impact of Device Orientation for Visible Light Communication in Closed Room
  11. ICITISEE 2019: Evaluate Number of LED on Reflector Room for Optical Wireless Communication
  12. ICITISEE 2019: Comparison of Modulation Schemes toward Coverage Area in indoor Visible Light Communication
  13. ICITISEE 2019: Performance evaluation of M-ary modulated DCO-OFDM in an Indoor Visible Light Communication System

Karya ilmiah jurnal Nasional

  1. Tektrika 2019:Evaluasi Kinerja Direct Current-Biased Optical Orthogonal Frequency Division Multiplexing (DCO-OFDM) terhadap Skalabilitas Sistem Visible Light Communication
  2. JET 2019: Bidirectional Network in Hybrid Coarse Wavelength Division Multiplexing/Time Division Multiplexing (CWDM/TDM) on NG-PON2 for 40 Gbps

Karya ilmiah jurnal Internasional

  1. Telkomnika 2018: Performance evaluation of DCF length for high scalability NG-PON2
  2. Engineering Letter 2018: Thermal Effect Analysis of Arrayed Waveguide Grating in NG-PON2 Network.